Jumat, 07 Desember 2012

Statsistik III

3. Diagram Batang

Diagram batang umumnya digunakan untuk menggambarkan perkembangan nilai suatu objek penelitian dalam kurun waktu tertentu. Diagram batang menunjukkan keterangan-keterangan dengan batang-batang tegak atau mendatar dan sama lebar dengan batang-batang terpisah. Perhatikan contoh berikut ini:

Diagram batang sangat baik untuk menggambarkan perkembangan nilai-nilai suatu obyek penelitian dalam kurun waktu tertentu. Diagram batang biasanya disusun secara vertikal.
Kelebihan
Paling sederhana dan paling umum
Kekurangan
Dengan diagram batang hanya disajikan data yang telah dikelompokkan atas atribut dan kategori. Diagram batang tidak dapat menampilkan datum dari tiap orang atau benda yang dicatat/ sebut saja data individual.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

silahkan komentar (No SARA)